Senin, 10 Maret 2025 di Balai Desa Pademawu Timur, mengadakan kegiatan tahunan yaitu kegiatan sosial “PKK BERBAGI” di bulan suci tahun ini bulan romadhon 1446H menjadi kesempatan untuk mengadakan kegiatan positif sepeti berbagi dengan sesama, tahun ini sebanyak 176 lansia mendapatkan bingkisan dari PKK Desa Pademawu Timur. pada malam harinya anggota PKK dan Perangkat Desa Pademawu Timur mengunjungi ke masing – masing rumah yang mendapatkan bingkisan.
© 2021 PademawuTimur_Amanah | AI