+62851-4339-1324
SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI DESA PADEMAWU TIMUR

SOSIALISASI INDEKS DESA MEMBANGUN (IDM) TA 2024


SOSIALISASI INDEKS DESA MEMBANGUN (IDM) TA 2024

Pademawu Timur – Senin (27/05/2024) Bertempat di Balai Desa Pademawu Timur, diadakan acara sosialiasi Indeks Desa Membangun (IDM) tahun 2024. Acara ini di hadiri oleh Kepala Desa Pademawu Timur, Pendamping Lokal Desa, Babinsa, Pemateri IDM, Operator IDM dan Perangkat Desa Pademawu Timur.

Dibuka oleh Kepala Desa menyampaikan bahwa nilai IDM di tahun 2024 ini lebih tinggi lagi dari Tahun Sebelumnya dan dapat mempertahkan status Desa Mandiri yang telah di pegang selama 2 Tahun ini, dan di harpkan bahkan lebih dari Desa mandiri.

di lanjut oleh Pendamping Local Desa menyampaikan bahwa IDM di tahun ini sama seperti tahun sebelumnya, dan banyak tambahan pertanyaan yang baru di tahun ini. pertanyaan yang baru lebih detail dan spesifik yang ada di Desa ini.

Manfaat Update atau pemutahiran data IDM bertujuan untuk mengetahui kondisi Desa terbaru saat ini,  menentukan nilai IDM antar Desa, KebijakanPenganggaranbaikAPBdes, APBD dan APBN.

Penulis : Wildan Romadhoni S

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *